wartabepe online

Media Informasi Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya Malang versi Web Blog (WartaBePe Online)
Penanggung Jawab : Kajur JBP - Redaksi : Arifin Noor S, Mining W, C. Yudha P, Adi Y, Heri S, Wigati, A. Rochim -
Desain Grafis : C. Yudha P

Rabu, 29 April 2009

Upacara Bendera

Dalam rangka Hari Pendidikan Nasional 2009, diwajibkan kepada Dosen dan Karyawan untuk hadir dalam Upacara Bendera Hari Pendidikan Nasional tanggal 2 Mei 2009 di Lap. Rektorat UB pukul 7.00 WIB (memakai jas almamater)

Kamis, 23 April 2009

Career Opportunity

Produst Evaluation Assistance (PEA)

General qualification: (1) Bachelor Degree (S-1) Agriculture (Agronomy & Plant Breeding) With DPA Min 3.00. (2) High Knowledge for the experiment design & statistic analysis program (3) Fluent in english both oral and written (4) Good personality, high integrity and team work (5) High skill in innovation for new ideas/ concept.
Please submit your full resume not later than April 30th 2009 to: HRD Departement PT Syngenta Indonesia Seed Division Jl. Kurnia 52 Bululawang Malang Jawa Timur. Phone 0341-804190, fax no 0341-804191

Rabu, 22 April 2009

Keg. Prof. Dr.Ir. Kuswanto, MS


Tanggal 20-21 April 2009, Prof.Dr.Ir. Kuswanto, MS melakukan sidang pelepasan varietas dengan mempresentasikan 3 usulan pelepasan varietas didepan tim TP2V di Bogor. Varietas yang diusulkan meliputi ketimun, semangka dan melon. Varietas tersebut hasil pengujian multi lokasi yang telah dilaksanakan tahun 2008-2009, hasil kerjasama antara pusat kajian pemuliaan tanaman dengan PT Agri Makmur Pertiwi.

Semiloka tentang perencanaan Sistem Usahatani Terpadu berbasis Partisipatif

Berkenaan dengan kerjasama antara PT HM Sampurna Tbk dengan FP UB maka diselenggarakan Semiloka tentang perencanaan Sistem Usahatani Terpadu berbasis Partisipatif. Adapun Staf JBP yang ditugaskan sebagai Panitia adalah Dr.Ir. Agus Suryanto, MS (Pengarah), Dr.Ir. Damanhuri, MS (Anggota tim perumus).

Pelaksanaan UN SMA/MA dan Tim Pemantau Independen SMP/MTS tahun 2009

Sehubungan dengan pelaksanaan UN SMA/MA dan Tim Pemantau Independen SMP/MTS tahun 2009, Universitas Brawijaya ditunjuk sebagai koordinator Kab/ Kota Malang, Kota Batu, Kab/ Kota Blitar. Dosen JBP yang bertugas dalam kegiatan tersebut adalah : Dr.Ir. Nurul Aini, MS, Ir. Sitawati, MS., Ir. Sri Lestari P, MS., Niken Kendarini, SP., MP., Izmi Yulianah, SP., MP., Budi Waluyo, SP, MP., Ir. Didik Hariyono, MS., Anna Satyana K, SP, MP., Euis Elih N, SP., Msi., Wiwin Sumiya DY, SP., MP.

Lulusan Terbaik Bulan April 2009



Lulusan terbaik pada Yudisium Sarjana Bulan April 2009 adalah Dini Ayuningtyas NIM 0510470009-47 PS Pemuliaan Tanaman dengan IPK 3.44 Predikat Sangat Memuaskan. Selamat

Peserta Yudisium Sarjana April 2009

NO

NAMA

NIM

PS

SKS

IPK

NS

LAMA STUDI

P

1

Dian Indra Sari

0510410005

A (Reg)

145

3.38

A

3

Thn

8

Bln

S M

2

Nita Dwiastuti P

0510410035

A (Reg)

145

3.16

B+

3

Thn

8

Bln

S M

3

Arfiannor

0410410003

A (Reg)

144

3.12

A

4

Thn

8

Bln

S M

4

Ratna Widyastuti

0410410029

A (Reg)

148

3.04

A

4

Thn

8

Bln

S M

5

Taufan Rahmadi A

0410410037

A (Reg)

147

3.03

B+

4

Thn

8

Bln

S M

6

Krisna Ernawati

0510410025

A (Reg)

145

3.33

A

3

Thn

8

Bln

S M

7

Andika Wicaksono

0510413001

A (SPMK)

145

3.09

B+

3

Thn

8

Bln

S M

8

Okta Hans P

0410413010

A (SPMK)

146

2.84

A

4

Thn

8

Bln

S M

9

Dwianto Nugroho

0410413004

A (SPMK)

147

2.92

B+

4

Thn

8

Bln

S M

10

Ninggar Restiana

0310420031

H (Reg)

151

2.89

B+

5

Thn

8

Bln

M

11

Nur Insani

0310420033

H (Reg)

154

2.49

B

5

Thn

8

Bln

M

12

Gyaory

0210470028

P T (Reg)

161

2.74

B+

6

Thn

8

Bln

M

13

Dini Ayuningtyas

0510470009

P T (Reg)

144

3.44

A

3

Thn

8

Bln

S M

14

Linda Kusuma D

0210470038

P T (Reg)

150

2.62

B

6

Thn

8

Bln

M

Selasa, 21 April 2009

Yudisium Bulan April 2009

Pada hari Rabu tanggal 22 April 2009 pada pukul 8.00 akan dilaksanakan Yudisium Sarjana bulan April 2009 dengan diikuti sebanyak 14 Mahasiswa JBP (9 PSA, 2 PSH dan 3 PSPT).

Kamis, 16 April 2009

Mahasiswa JBP yang mendaftar Yudisium 22 April 2009

Daftar Sementara Mahasiswa JBP yang sudah mendaftar Yudisium tanggal 22 April 2009 (sampai tanggal 15 April 2009) : Ninggar Restiana, Nur Insani, Taufan Rahmadi Aji, Dini Ayuningtyas, Linda Kusuma Dewi, Arfiannor, Dwianto Nugroho, Ratna Widyastuti, Gyaory.

Keg Prof.Dr.Ir. Bambang Guritno



Tanggal 13-15 April 2009, Prof.Dr.Ir. Bambang Guritno mendapat tugas dari BAN PT untuk melaksanakan visitasi ke FP Univ. Cokroaminoto Palopo.

Rabu, 08 April 2009

Program beasiswa StuNed (Student in Nederlands) dan NFP (Netherlands Fellowghip Programme) untuk tahun akademik 2009

Program beasiswa StuNed (Student in Nederlands) dan NFP (Netherlands Fellowghip Programme) untuk tahun akademik 2009 yang ditawarkan pemerintah Belanda melalui Netherlands Education Support Office (Neso) Indonesia.

Persyaratan Umum

Beasiswa StuNed dan NFP ditujukan bagi profesional muda Indonesia, dengan syarat umum sbb; (a) Lulusan S-1 dengan IPK minimal 2,75 (Khusus StuNed);(b) ITP TOEFL 550/ CBT 213/ IBT 80 atau IELTS 6.0; (c) Memiliki pengalaman minimal 2 th di Institusi terakhir dan memiliki usia maksimum 40 th untuk pria dan 45 untuk wanita (khusus StuNed); (d) Diterima disalah satu program studi di Universitas/Institusi pendidikan tinggi di Belanda.

StuNed Pra-regristrasi untuk luar Jawa (khusus untuk studi pascasarjana)

Khusus untuk pendaftar beasiswa StuNed untuk program S-2 atau Master dari luar Jawa, dapat mendaftar melalui pra-regristrasi StuNed dengan persyaratan (a) Lulusan S-1 dengan IPK minimal 2.75 serta memili ITP/Prediction/Local TOEFL dengan skor minimal 475. (b) Memilih program studi sesuai dengan latar belakang yang bersangkutan.

Untuk keterangan atau informasi lebih lengkap silahkan mengakses website www.nesoindonesia.or.id atau menghubungi nomor 021 52902172

Libur Nasional

Berdasarkan UU No 10 tahun 2008 tentang Pemilu Anggota DPR/DPD/DPRP dan Keppres No.7 tahun 2009 tentang penetapan hari pemugutan suara. Dengan ini diberitahukan kepada seluruh civitas akademika Universitas Brawijaya Malang bahwa hari Kamis, 9 April 2009 dinyatakan sebagai Hari Libur Nasional.

Senin, 06 April 2009

Daftar Nama Mahasiswa JBP "aktif"

Daftar Mahasiswa aktif pada Semester Genap 2008/2009 sesuai dengan Rekapitulasi Daftar Ulang pada Semester Genap 2008/2009 klik di www.bahanajarbp.wordpress.com

Kasubbag Kemahasiswaan dan Koord. Adm. Kepegawaian FP UB

Sehubungan telah berakhirnya masa tugas Bpk. Paidi, SH sebagai Kasubbag Kemahasiswaan FP UB, maka sejak 1 April 2009 Dekan FP UB Menugaskan Drs. Eko Mey Sunarso sebagai Plh Kasubbag Kemahasiswaan FP UB berdasarkan Surat Tugas No. 743A/J10.1.23/KP/2009. Sebagai pengganti Drs. Eko Mey S, Dekan FP UB juga menugaskan Nanang Fathoni, SE sebagai Koord. Adm. Kepegawaian melalui Surat Tugas No. 742A/J10.1.23/KP/2009

Sabtu, 04 April 2009

Agrivita Terpilih Sebagai Jurnal Pengembang dan Pembina

Jurnal Ilmu Pertanian milik Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya, Agrivita, terpilih sebagai salah satu Jurnal Pengembang dan Pembina di bidang Ilmu Pertanian dan Tanaman. Hal ini tertuang dalam surat dari Direktur Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Dirjen Dikti No. 236/D3/LL/2009. Berkaitan langsung dengan keberhasilannya dalam proses akreditasi, Agrivita telah berhasil mempertahankan predikat Jurnal Ilmiah Terakreditasi pada periode 2 tahun 2008 yang berlaku sampai Desember 2011. Berdasar surat penunjukan tersebut, Agrivita di beri kesempatan mengajukan proposal Hibah Jurnal yang memenuhi Standar Mutu dan Tata Kelola Nasional senilai Rp. 50 juta. Menurut ketua redaksi Agrivita, Prof. Dr. Ir. Kuswanto, MS, pihak redaksi telah menyatakan kesediaannya untuk ditunjuk sebagai Jurnal Pengembang dengan beberapa tugas. Tugas tersebut adalah melaksanakan Lokakarya I tentang "Pengelolaan Naskah", melaksanakan Lokakarya II tentang "Pengelolaan Penerbitan" dan membina 11 jurnal bidang ilmu Pertanian-Tanaman di Indonesia yang didampingi oleh reviewer akreditasi berkala ilmiah. Jurnal yang akan dibina antara lain Agritech (UGM), Akta Agrosia (Unib), Agritrop (Undana), Agromet Indonesia (Perhipmi), Jurnal Tropika (UMM), Dinamika Pertanian (Univ Islam Riau), Eugenia (Unsrat), Poltanesa (Poltek Pertanian Samarinda), Jurnal Penelitian Bidang Ilmu Pertanian(Kopertis Wil.1), Agrotropika (Unila) dan Jurnal Keteknikan Pertanian (TP IPB). Menurut rencana, kegiatan lokakarya akan dilaksanakan tahun 2009 ini di Universitas Brawijaya. [FP]

Kompor UB-16 Dukung Desa Mandiri Energi

Kompor Biji Jarak UB-16 direkomendasikan sebagai alat memasak skala rumah tangga di pedesaan. Hal ini dalam rangka menuju Desa Mandiri Energi disamping mengurangi subsidi BBM. Demikian terungkap dalam acara diskusi terbatas "Peluang Penggunaan Energi Alternatif" di NAM Centre Jakarta, pada Rabu (25/3) silam yang diselenggarakan oleh Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden. Dalam kesempatan tersebut, Kompor Biji Jarak UB-16 dipresentasikan di depan Kepala Dinas Perkebunan di 5 propinsi (Jatim, Jateng, Jabar, Sulawesi Selatan, dan DIY), Kepala Bappeda Propinsi Nusa Tenggara Timur, Ketua Asosiasi Petani Jarak Pagar Nasional, peneliti dari BPPT, pejabat Dewan Pertimbangan Presiden Bidang Sosial Budaya serta Ketua Asosiasi Bio-Etanol Skala UKM, Ir. Agusman Effendi yang juga anggota DPR RI Komisi VII. Selain itu, Kompor UB-16 juga telah direkomendasikan secara nasional oleh Ditjen Perkebunan Departemen Pertanian sebagai alat memasak berbahan bakar biji jarak. Dalam pengembangannya, Kompor UB-16 yang semula khusus untuk bahan bakar biji jarak, sekarang telah berubah menjadi Kompor Serba Guna yang dapat menggunakan Bahan Bakar Nabati seperti Kelapa Sawit glondong, nyamplung, kelapa, biji karet atau biji-bijian yang mengandung minyak. Pada kesempatan yang sama, diperkenalkan pula Kompor Serba Guna UB-16 S, yang mempunyai kemampuan menyala lebih biru dibanding kompor generasi lama UB-16. Pada uji nyala api, diperoleh berbagai variasi nyala api yaitu dengan bahan bakar briket biji jarak pagar (nyala api 100% biru), biji jarak tanpa kupas (70-80 % biru), biji jarak kupasan (100 % biru), kelapa sawit glondong (100% biru) sedangkan untuk biji karet (80% biru). Pada kompor jenis ini, sistem aliran udara sama dengan UB-16, namun perbedaannya adalah tangki bahan bakar dipisahkan dengan sarangan atas sehingga pengisian bahan bakar tidak lagi melalui mulut kompor. [FP]